Standar Profesi Radiografer : Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor HK.01.07/MENKES/316/2020

Kementerian Kesehatan RI, Sekretariat Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (2020) Standar Profesi Radiografer : Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor HK.01.07/MENKES/316/2020. Sekretariat Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia, Jakarta.

[img] Text
Buku digital Standar Profesi Radiografer.pdf

Download (714kB)
[img] Image
Cover Stanprof Radiografer cetak.jpg

Download (5MB)

Abstract

Buku Standar Profesi Radiografer ini disusun oleh Sekretariat Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia bekerja sama dengan organisasi profesi. Standar profesi Radiografer terdiri atas standar kompetensi dan kode etik profesi, standar kompetensi tersebut ditetapkan oleh Menteri Kesehatan RI. Buku ini disusun dengan tujuan untuk menjelaskan latar belakang standar kompetensi, menjelaskan dasar hukum dari standar kompetensi, menjelaskan manfaat standar kompetensi, menjelaskan area kompetensi, menguraikan masalah dan keterampilan. Dalam buku ini juga dijelaskan manfaat standar kompetensi bagi tenaga kesehatan yang bersangkutan, manfaat bagi institusi pendidikan sebagai produsen tenaga kesehatan, manfaat bagi pemerintah sebagai pengguna tenaga Kesehatan tersebut, manfaat bagi organisasi profesi serta manfaat bagi masyarakat pada umumnya. Dengan disusunya buku standar profesi ini diharapkan kompetensi tenaga kesehatan dapat dijaga kualitasnya bahkan senantiasa terus ditingkatkan guna meningkatkan kualitas pelayanan Kesehatan yang diberikan kepada masyarakat. Selain itu berbagai pihak yang berkaitan dengan pengembangan dan pemberdayaan tenaga kesehatan dapat menggunakan buku ini sebagai acuan atau panduan dalam pengelolaan tenaga Kesehatan dimaksud. Tenaga kesehatan yang memenuhi standar profesi diharapkan dapat menjadi pelaku utama pembangunan kesehatan di Indonesia dalam mewujudkan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dengan melaksanakan pelayanan kesehatan yang berkualitas kepada masyarakat.

Item Type: Book
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1001 Forensic Medicine. Medical jurisprudence. Legal medicine
Divisions: Buku SDM > Standar Profesi Nakes
Depositing User: Admin A BPPSDMK
Date Deposited: 12 Nov 2020 07:02
Last Modified: 11 Feb 2021 06:47
URI: https://repositori-ditjen-nakes.kemkes.go.id/id/eprint/309

Actions (login required)

View Item View Item